hipotesis tentang lokasi (median) dari suatu distribusi populasi. Seringkali
uji ini dilibatkan penggunaannya untuk data berpasangan. Misalnya, data sebelum
dan setelah, dalam hal ini uji untuk sebuah median memiliki perbedaan rata-rata
adalah nol.
uji ini dilibatkan penggunaannya untuk data berpasangan. Misalnya, data sebelum
dan setelah, dalam hal ini uji untuk sebuah median memiliki perbedaan rata-rata
adalah nol.
Uji
Tanda Peringkat Wilcoxon tidak
memerlukan asumsi bahwa populasi terdistribusi normal.
Dalam
banyak aplikasi, uji ini digunakan sebagai pengganti uji satu sampel ketika
asumsi normalitas dipertanyakan. Ini
adalah alternatif yang lebih kuat untuk uji tanda, tetapi mengasumsikan bahwa
distribusi probabilitas populasi adalah simetris. Uji ini juga dapat diterapkan
untuk pengamatan dalam sampel data peringkat, yaitu data ordinal dari sebuah
pengukuran langsung.