1. Membantu Penglihatan
Air mata ternyata membantu penglihatan seseorang.. Cairan yang keluar dari mata dapat mencegah dehidrasi pada membran mata yang bisa membuat penglihatan menjadi kabur.. jadi cara penangkal rabun itu nangis..?
2. Membunuh Bakteri
Tak perlu obat tetes mata, cukup air mata yang berfungsi sebagai antibakteri alami.. Di dalam air mata terkandung cairan yang disebut dengan lisozom yang dapat membunuh sekitar 90% - 95% bakteri-bakteri yang tertinggal dari keyboard komputer, pegangan tangga, bersin dan tempat-tempat yang mengandung bakteri, hanya dalam 5 menit.. jadi kalo mata agan lagi sakit ato perih, mendingan nangis gan..
3. Meningkatkan Mood
Seseorang yang menangis bisa menurunkan level depresi karena dengan menangis, mood seseorang akan terangkat kembali.. Air mata yang dihasilkan dari tipe menangis karena emosi mengandung 24% protein albumin yang berguna dalam meregulasi sistem metabolisme tubuh dibanding air mata yang dihasilkan dari iritasi mata.. nah, jadi kalo mao nangis, nangis aja gan.. gak usah ditahan gara' malu..
4. Mengeluarkan Racun
Seorang ahli biokimia, William Frey telah melakukan beberapa studi tentang air mata dan menemukan bahwa air mata yang keluar dari hasil menangis karena emosional ternyata mengandung racun.. Tapi jangan salah, keluarnya air mata yang beracun itu menandakan bahwa ia membawa racun dari dalam tubuh dan mengeluarkannya lewat mata.. jadi itu tanda ny nangis itu sehat gan..
5. Mengurangi Stres
Bagaimana menangis bisa mengurangi stres..? Air mata ternyata juga mengeluarkan hormon stres yang terdapat dalam tubuh yaitu endorphin leucine-enkaphalin dan prolactin.. Selain menurunkan level stres, air mata juga membantu melawan penyakit-penyakit yang disebabkan oleh stres seperti tekanan darah tinggi..
6. Membangun Komunitas
Selain baik untuk kesehatan fisik, menangis juga bisa membantu seseorang membangun sebuah komunitas.. Biasanya seseorang menangis setelah menceritakan masalahnya di depan teman-temannya atau seseorang yang bisa memberikan dukungan, dan hal ini bisa meningkatkan kemampuan berkomunikasi dan juga bersosialisasi.. ya istilah ny curhat lah gan..
7. Melegakan Perasaan
Semua orang rasanya merasa demikian.. Meskipun Anda didera berbagai macam masalah dan cobaan, namun setelah menangis biasanya akan muncul perasaan lega.. Setelah menangis, sistem limbik, otak dan jantung akan menjadi lancar, dan hal itu membuat seseorang merasa lebih baik dan lega.. Keluarkanlah masalah di pikiranmu lewat menangis, jangan dipendam karena agan sewaktu-waktu bisa menangis meledak-ledak..
sumber: http://eksplorasi-dunia.blogspot.com/2010/05/fungsi-fungsi-dari-air-mata-kita.html
Blog Archive
- ► 2011 (1433)
-
▼
2010
(3216)
-
▼
May
(502)
-
▼
May 27
(33)
- Gambaran faktor-faktor yang mempengaruhi kejadian ...
- ibu tidak menimbang balitanya di posyandu
- Gambaran pengetahuan siswa SMPN ….. tentang perila...
- Gambaran faktor-faktor yang mempengaruhi ibu menyu...
- 10 Bangunan Dengan Desain Langit-langit yang Keren
- Jenis-jenis Hujan Meteor yang Ada
- 5 Penjahat Kriminal Sepanjang Sejarah
- Desain Desain Sabun Yang Unik
- 7 Wisata Air yang Keren di Indonesia
- Ditemukan Saluran Air Mutakhir Bangsa Maya
- 32 Rahasia Israel Yang Tidak Dipublikasikan
- Inilah Rokok yang Menyehatkan Bagi Tubuh Anda !
- Miniatur-Miniatur Senjata Paling Unik
- Aksi Hewan-Hewan Yang Bikin Tertawa
- 7 Orang Sial Yang Masih Bertahan Hidup
- Uang Lama Di Indonesia
- Sejarah Pembuatan Tato dan Tato Tertua di Dunia Te...
- 15 Alat Musik Langka, Unik dan Kreatif
- Dalam 8 Tahun Seorang Cowo Ganteng Berubah Jadi Be...
- Lima Makhluk Bumi Yang Mungkin Bisa Hidup di Luar ...
- 10 Binatang Terpintar di Bumi Saat ini
- 10 Teleskop dan Observatorium Top Dunia
- Gambar Persepsi Yang Menipu Mata Anda !
- Gigi Sehat dengan 9 Langkah
- Faktor penyebab tidak tercapainya target cakupan p...
- Faktor-faktor alasan ibu mengganti kontrasepsi PIL...
- Faktor-faktor penyebab gangguan pemberian ASI pada...
- Faktor-faktor penyebab ibu hamil tidak melakukan s...
- Faktor-faktor penyebab petugas kesehatan tidak mel...
- Faktor-faktor penyebab rendahnya pemberian ASI eks...
- 10 Tempat Sensasional Untuk Bercinta
- Fungsi-Fungsi Dari Air Mata Kita
- Turnamen Strip Poker Dengan Peserta Setengah Telan...
-
▼
May 27
(33)
-
▼
May
(502)